Categories: labview

Tutorial Labview, Identifikasi Motor DC

Hello Sahabat Anak Kendali.

pada kesempatan kali ini saya akan menulis artikel tentang Cara melakukan identifikasi Sistem motor DC. sebelumnya sudah dijelaskan tentang Apa itu identifikasi sistem pada artikel Identifikasi Sistem Dinamis
silahkan dibaca lagi artikel tersebut sehingga memudahkan untuk lanjut belajar simulasinya dengan Labview, berhubung identifikasi sistem adalah hal paling awal untuk melakukan pengendalian pada suatu sistem.

Tutorial labview | program labview | belajar labview | identifikasi motor dc | identifikasi sistem dengan labview

disini kita akan mencoba melakukan simulasi identifikasi Motor DC, sehingga dari model matematis yang dihasilkan bisa digunakan untuk merancang sebuah pengendali, seperti PID.

apabila kamu belum mempunyai software Labview silahkan terlebih dahulu menginstalnya, dan bisa kamu ambil di postingan Download Labview Trial untuk Belajar Pemula.

gambar diatas merupakan program labview pada halaman blok diagram, silahkan dibuat persi seperti gambar diatas, dan jika ada kesulitan silahkan tanyakan di komentar.

sedangkan gambar ini adalah hasil skrinsut dari halaman front panel, pada graph sinyal respon menghasilkan dua kurva berwarna putih dan merah,, artinya kurva tersebut merupakan hasil dari validasi identifikasi yang kita buat tadi, apakah sinyalnya sudah sesuai atau belum, adapun model matematis nya bisa dilihat pada kotak dengan label bernama “model” dan pada kotak yang bernama transfer function model adalah berisi nilai untuk numerator dan denumerator dari fungsi alih tersebut.
artikel selanjutnya kita akan membahas analisis hasil atau output respon dari sebuah sinyal.
untuk itu silahkan kunjungi terus blog anak kendali.
chaerul

Share
Published by
chaerul

Recent Posts

Panduan Lengkap: Cara Menyiapkan Klaster Kubernetes pada Ubuntu 22.04 LTS

Pendahuluan Dalam dunia pengembangan perangkat lunak yang terus berkembang, Kubernetes telah muncul sebagai alat kunci dalam orkestrasi…

5 days ago

AplikasiAkademik.com: Solusi Terbaik untuk Manajemen Sekolah yang Efisien

Mengelola sebuah sekolah atau lembaga pendidikan adalah tugas yang kompleks dan penuh tantangan. Dengan berbagai…

7 months ago

Cara Mudah Menginstal OpenVPN Server di Ubuntu 20.04 di Huaweicloud Panduan Langkah demi Langkah

Selamat datang di artikel kami tentang cara menginstal OpenVPN server di Ubuntu 20.04 di HuaweiCloud!…

12 months ago

Install Docker Portainer dan Nginx Proxy Manager Ubuntu Server

Dalam dunia pengembangan aplikasi, salah satu hal yang menjadi penting adalah mengelola dan memonitor kontainer…

1 year ago

Tutorial led blinking lengkap, Wiring & Code

Tutorial led blinking. LED (Light Emitting Diode) merupakan salah satu komponen elektronik yang paling umum…

1 year ago

Tutorial LCD Display Lengkap dengan wiring & code untuk pemula

Tutorial LCD Display, ini merupakan salah satu komponen yang sering digunakan dalam project elektronika sebagai…

1 year ago