By | 24/03/2019

Hello Sahabat Anak Kendali

Pada Kesempatan kali ini saya akan menulis artikel tentang ESP32, Cara Mengakses Bluetooth ESP32 Kontrol RELAY / LED.

sebelum membaca artikel ini, lebih baik baca terlebih dahulu Tutorial Sebelumnya mengenai ESP32, Cara Membaca Wifi yang Tersedia

sekarang kita akan menggunakan Fitur Bluetooth yang tersedia dari Mikrokontroller ESP32.
sangat lengkap kan fiturnya.

Keyword :

Bluetooth ESP32,
Bluetooth Wifi ESP32,
Cara Mengakses Bluetooth ESP32,
Control Relay Bluetooth ESP32,
Kendali LED Bluetooth ESP32,
ESP32 Arduino Bluetooth
,

baiklah, disini kita akan membuat kendali Relay, atau Kontrol Relay menggunakan Android dengan komunikasi Bluetooth.
saya yakin, yang membaca ini setidaknya sudah mengerti tentang mikrokontroler, khususnya bagian Digital Output, sehingga saya tidak perlu menjelaskan rangkaian Relay, atau Rangkaian LED, untuk di kontrol menggunakan ESP32 ini. jika belum mengerti mengenai Digital Output, saya sarankan untuk belajar Blink Led sampai paham dulu.

baiklah, berikut adalah program Arduino IDE untuk ESP32 Bluetooth :

#include "BluetoothSerial.h"
#if !defined(CONFIG_BT_ENABLED) || !defined(CONFIG_BLUEDROID_ENABLED)
#error Bluetooth is not enabled! Please run `make menuconfig` to and enable it
#endif
#define led 15
BluetoothSerial SerialBT;
String Data;
void setup() {
  Serial.begin(115200);
  SerialBT.begin("ESP32 BT anakkendali.com"); //Bluetooth device name
  Serial.println("The device started, now you can pair it with bluetooth!");
  pinMode(led, OUTPUT);
}
void loop() {
  while (SerialBT.available() > 0) {
    char c = SerialBT.read();
    Data += c;
  }
  if (Data.length() > 0) {
    Serial.println(Data);
    if (Data == "led nyala") {
      digitalWrite(led, 1);
    }
    else if (Data == "led mati") {
      digitalWrite(led, 0);
    }
    Data = "";
  }
  delay(20);
}

nah dari program di atas, silahkan buka HP Android Kalian, dan Pasangkan Bluettoth HP dengan Bluetooth ESP32.
selanjutnya silahkan Baca : Cara Mengakses LCD I2C ESP32

  Mungkin Cukup Sekian Tutorial kali ini, semoga bermanfaat, dan jika ada yang di tanyakan silahkan hubungi saya melalui WA atau Messenger.  

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *