By | 10/05/2018

Hello Sahabat Anak Kendali.

pada kesempatan kali ini saya akan menulis artikel tentang Cara melakukan identifikasi Sistem motor DC. sebelumnya sudah dijelaskan tentang Apa itu identifikasi sistem pada artikel Identifikasi Sistem Dinamis
silahkan dibaca lagi artikel tersebut sehingga memudahkan untuk lanjut belajar simulasinya dengan Labview, berhubung identifikasi sistem adalah hal paling awal untuk melakukan pengendalian pada suatu sistem.

Tutorial labview | program labview | belajar labview | identifikasi motor dc | identifikasi sistem dengan labview

disini kita akan mencoba melakukan simulasi identifikasi Motor DC, sehingga dari model matematis yang dihasilkan bisa digunakan untuk merancang sebuah pengendali, seperti PID.

apabila kamu belum mempunyai software Labview silahkan terlebih dahulu menginstalnya, dan bisa kamu ambil di postingan Download Labview Trial untuk Belajar Pemula.

Tutorial Labview, Identifikasi Motor DC
gambar diatas merupakan program labview pada halaman blok diagram, silahkan dibuat persi seperti gambar diatas, dan jika ada kesulitan silahkan tanyakan di komentar. 

Tutorial Labview, Identifikasi Motor DC
sedangkan gambar ini adalah hasil skrinsut dari halaman front panel, pada graph sinyal respon menghasilkan dua kurva berwarna putih dan merah,, artinya kurva tersebut merupakan hasil dari validasi identifikasi yang kita buat tadi, apakah sinyalnya sudah sesuai atau belum, adapun model matematis nya bisa dilihat pada kotak dengan label bernama “model” dan pada kotak yang bernama transfer function model adalah berisi nilai untuk numerator dan denumerator dari fungsi alih tersebut.
artikel selanjutnya kita akan membahas analisis hasil atau output respon dari sebuah sinyal.
untuk itu silahkan kunjungi terus blog anak kendali. 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *